ANALISIS PERBANDINGAN DIGITAL TERRAIN MODEL DARI DATA MULTIBEAM ECHOSOUNDER YANG TERKOREKSI DATA SOUND VELOCITY PROFILER DAN TANPA KOREKSI

Authors

  • Irfan Firdaus
  • Silvester Sari Sai Institut Teknologi Nasional Malang
  • Yastin David Batara Politeknik Negeri Banjarmasin

Keywords:

Batrimetri, Multibeam Echosounder, SVP, Digital terrain model, EIVA

Abstract

Pengolahan data multibeam echosounder memiliki proses yang rumit karena memerlukan beberapa koreksi yang akan digunakan untuk mendapatkan nilai kedalaman yang sebenarnya. Koreksi ini didapatkan dari pergerakan kapal selama pengukuran berlangsung dan karena faktor laut baik dari segi angin dan gelombang di wilayah pengukuran. Koreksi ini antara lain koreksi pasang surut, profil kecepatan suara dan pergerakan kapal. Pada penelitian kali ini membahas tentang salah satu koreksi yaitu SVP (sound velocity profiler) pada multibeam echosounder. Untuk data yang digunakan adalah data pengukuran batrimetri yang diambil pada bendungan Selorejo. Data diolah menggunakan software EIVA NaviSuite untuk memperoleh model visualisasi berupa digital terrain model dari data yang diolah menggunakan koreksi SVP dan data yang diolah tanpa koreksi. Dari data tersebut akan dianalisa untuk kualitas data berdasarkan standar IHO-S44 untuk mengetahui apakah data pengukuran layak digunakan. Lalu untuk analisis model digital terrain modelnya menggunakan slope (kelerengan). Dari hasil analisis kedalaman DTM tanpa koreksi diperoleh dan paling dangkal memiliki nilai -5,18 m dari permukaan air dan kedalaman paling dalam memiliki nilai -17,07 m. Sedangkan hasil DTM menggunakan koreksi di diperoleh nilai paling dangkal dari permukaan air yaitu -5,18 m dan nilai paling dalam adalah -17,13 m dari permukaan air. Pada hasil analisis didapatkan beberapa berbedaan dari kedua data yang mana pada penggunaan parameter slope, dtm yang menggunakan koreksi memiliki total luas 63688.1904 m2 sedangkan yang tidak menggunakan koreksi memiliki nilai 64101.39 m2, maka didapatkan selisih sebesar 413.2 m2.

Downloads

Download data is not yet available.

References

C. Nugroho et al., “Implementasi Multibeam Echosounder untuk Pengukuran dan Analisis Data Kedalaman Perairan Teluk Jakarta Berdasarkan International Hydrographic Organization Standards Implementation of Multibeam Echosounder for Measurement and Analysis of Jakarta Bay Seawat,” vol. 12, no. 1, pp. 60–71, 2022, doi: 10.26418/positron.

Poerbondono and E. Djunasjah, “Survei Hidrografi,” in (R.Herlina, Ed.) (Cetakan Pe). Bandung, Indonesia: PT. Refika Aditama., R. Herlina S.St, Ed. Bandung: PT> Refika Aditama, 2005, pp. 1–2.

M. Zona spatial, “Autonomous Survey Vessel (ASV) Bagian III Alat Survey (SBES & MBES),” Artikel Geospasial, Survey, Teknologi, 2019. https://zonaspasial.com/tag/survey-hidrografi/ (accessed Mar. 21, 2023).

R. Anzari, . H., and H. Surbakti, “Pemetaan Batimetri Menggunakan Metode Akustik Di Muara Sungai Lumpur Kabupaten Ogan Komering Ilir Provinsi Sumatera Selatan,” Maspari J. Mar. Sci. Res., vol. 9, no. 2, pp. 77–84, 2017.

S. Adiyatno, A. R. Muhammad, and I. P. Dewi, “Pemetaan Karakteristik Pasang Surut Dan Batimetri Di Selat Semau Provinsi Nusa Tenggara Timur,” Coast. Small Islands Journal)-Jurnal Kelaut. MCSIJ-JURNAL Kelaut., vol. 1, pp. 45–55, 2017, [Online]. Available: https://ppjp.ulm.ac.id/journals/index.php/mcs/article/view/3307

E. Prakoso, S. P. Widodo, P. W. Ainun, and A. Dian, “Pengaruh Sound Velocity Terhadap Pengukuran Kedalaman Menggunakan Multibeam Echosounder Di Perairan Surabaya,” p. Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut, 2015.

Z. Wu, F. Yang, and Y. Tang, High-resolution Seafloor Survey and Applications. 2021. doi: 10.1007/978-981-15-9750-3.

S. J. Leeman, “Basic Acoustic Theory,” Phys. Princ. Med. Ultrason., pp. 1–40, 2005, doi: 10.1002/0470093978.ch1

R. Ayu Farihah, H. Munandar Manik, and G. Harsono, “Pengukuran Dan Analisis Hambur Balik Akustik Menggunakan Teknologi Multibeam Echosounder Untuk Klasifikasi Sedimen Dasar Laut Teluk Palu,” J.ilmu dan Teknol. Kelaut. Trop., vol. 12, no. August, pp. 439–456, 2020, doi: 10.29244/jitkt.v12i2.28465

B. Sasmito, Y. Prasetyo, L. Sabri, and M. Awaluddin, “Kajian Jalur Pelabuhan ‘Marine Science Techno Park UNDIP’ Teluk Awur Jepara Menggunakan Multibeam Echosounder (MBES) Dan Sistem Informasi Geografis,” J. “Elipsoida,” vol. 01, no. 02, pp. 1–6, 2018

D. Muljawan, D. Haryanto, and M. Ilyas, “Kalibrasi Patch Test Untuk Multibeam Echosounder Laut Dalam Di Kr . Baruna Jaya-I Pacth Test Calibration of Deep Water Multibeam Echosounder in Rv . Baruna Jaya-I,” Badan Pengkaj. dan Penerapan Teknol., no. October, p. 13, 2020

C. W. Brennan, “Multibeam Calibration : The Patch Test,” R2Sonic LLC Multibeam Train. Patch Test pp. 1–10, 2009, [Online]. Available: http://www.r2sonic.com/pdfs/R2Sonic_ThePatchTest.pdf

H. Bi, X. Li, M. Guo, X. Liu, and J. Li, “Digital terrain analysis based on DEM,” Front. For. China, vol. 1, no. 1, pp. 54–58, 2006, doi: 10.1007/s11461-005-0002-4.

D. Pambudhi, “Pengolahan Data Multibeam Echosounder untuk Mendeteksi Pipa Bawah Laut Menggunakan Perangkat Lunak Eiva Navisuite (Studi Kasus: Muara Bekasi),” 2017Mauluddin, M. S., & Ghozi, M. (2021, November). Rancang Bangun Sistem Informasi Jadwal Kegiatan Acara Di Dinas Komunikasi Dan Informatika (Dinkominfo) Demak Berbasis Web. In Prosiding Seminar Sains Nasional dan Teknologi.

Muharir, M., & Alamsyah, N. (2019). Perancangan Sistem Informasi Penjadwalan Praktikum Berbasis Web Pada Fakultas Teknologi Informasi. Technologia: Jurnal Ilmiah.

Pamungkas, D. (2020). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJADWALAN UJIAN TUGAS AKHIR (SIJUKIR) BERBASIS WEB (Studi Kasus: Prodi Informatika Universitas Teknologi Yogyakarta) (Doctoral dissertation, University of Technology Yogyakarta)

Pinedo, M., 2016, Scheduling: Theory, Algorithm, ans System, 5th Edition, New York University, New York.

Putra, N. D. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Kampung Sebagai Media Pelayanan Warga Berbasis Web. J. Artif. Intell. Innov

Ramsari, N., & Rifaldi, A. (2018). Rancang bangun aplikasi penjadwalan kegiatan akademik disertai sistem reminder berbasis responsive web design. Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi.

Santoso, S., & Nurmalina, R. (2017). Perencanaan dan pengembangan aplikasi absensi mahasiswa menggunakan Smart Card guna pengembangan kampus cerdas. Jurnal Integrasi, 9(1), 84-91

Supono, dan Putratama Vidiandry, 2016, Pemrograman Web dengan menggunakan PHP dan Framework Codeigniter, BUDI UTAMA: Yogyakarta

Sutabri, & Sutinah. (2017). https://repository.bsi.ac.id/index.php/unduh/item/277786/File_10-Bab-IILandasan-Teori.pdf. 250.

Zulkarnaini, Z., Azima, M. F., & Laila, S. N. (2019). Rancang Bangun Sistem Informasi Arsip Dokumen LP4M IIB Darmajaya Menggunakan Agile Development Method

Published

05/30/2023

How to Cite

Firdaus, I., Sai, S. S., & Batara, Y. D. (2023). ANALISIS PERBANDINGAN DIGITAL TERRAIN MODEL DARI DATA MULTIBEAM ECHOSOUNDER YANG TERKOREKSI DATA SOUND VELOCITY PROFILER DAN TANPA KOREKSI. Jurnal INTEKNA : Informasi Teknik Dan Niaga, 24(1), 1–12. Retrieved from https://ejurnal.poliban.ac.id/index.php/intekna/article/view/2388