Pengaruh Dimensi Brand Positioning Dan Dimensi Kualitas Layanan Terhadap Loyalitas Nasabah Melalui Kepuasan Nasabah : Studi Empiris Tentang Penerapan Aplikasi Bank Tabungan Pensiunan Nasional Jenius

Authors

  • Hairul Anwar Politeknik Negeri Banjarmasin
  • Evi Lestari Pratiwi Politeknik Negeri Banjarmasin

DOI:

https://doi.org/10.31961/intekna.v21i1.1159

Keywords:

Brand Positioing, Kualitas Layanan, Kepuasan Nasabah, Loyalitas Nasabah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dimensi brand positioning dan dimensi kualitas layanan yang dimiliki aplikasi JENIUS terhadap loyalitas nasabah melalui kepuasan nasabah BTPN. Data primer diambil dari 100 orang responden pengguna aplikasi JENIUS yang dipilih secara acak sederhana menggunakan kuisioner yang sudah diuji validitas dan reliabilitasnya. Analisis jalur digunakan untuk menganalisis data dan menguji hipotesis penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial ada tiga hipotesis berpengaruh signifikan yaitu dimensi brand positioning terhadap kepuasan nasabah, dimensi brand positioning terhadap loyalitas nasabah dan dimensi kualitas layanan terhadap loyalitas nasabah. Sedangkan hubungan parsial antara dimensi kualitas layanan terhadap kepuasan nasabah dan kepuasan nasabah terhadap loyalitas nasabah berpengaruh tidak signifikan. Secara simultan dimensi brand positioning, dimensi kualitas layanan dan kepuasan nasabah berpengaruh secara signifikan terhadap loyalitas nasabah. Adapun hasil uji mediasi, variabel kepuasan nasabah sebagai variabel mediasi memberikan pengaruh signifikan dimensi kualitas layanan terhadap loyalitas nasabah dan berpengaruh tidak signifikan dimensi brand positioning terhadap loyalitas nasabah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alma, Buchari, 2005. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa, Alfabeta, Bandung.

Arianto, Angga, 2010. Pengaruh Kualitas Layanan Mobile Value Added Service Terhadap Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan Operator Selular GSM, Tesis, Universitas Indonesia.

Choudhury, K, 2008. Service Quality: Insight From The Indian Banking Scenario,Australasian Marketing Journal, Vol.16, No.1, pp.48-61.

Christoper, et all, 2007, Manajemen Pemasaran Jasa, PT. Indeks, Indonesia.

Hasan, 2006. Pengaruh Kualitas Jasa Bank Syariah Terhadap Kepuasan Nasabah Pada Bank Muamalat Indonesia Cabang Semarang, Akses Jurnl Ekonomi dan Bisnis, Universitas Wahid Hasyim Semarang.

Hurriyati, Ratih, 2008, Bauran Pemasaran dan Loyalitas Konsumen, Alfabeta, Bandung.

Irawan, Bambang, 2012. Dimensi Kualitas Layanan: Konsep dan Perkembangannya, Jurnal ISEI Volume 2, Jember.

Japutra, Arnold, 2008. Pengaruh Kepuasan, Kepercayaan dan Komitmen Terhadap Loyalitas Konsumen: Kasus Kartu Pra Bayar XL Bebas,Tesis, Universitas Indonesia.

Karsono, 2008. Pengaruh Cutsomer Statisfaction dan Trust Terhadap Cutsomer Loyalti dengan Switching Cost sebagai Variabel Cost sebagai Moderasi, Jurnal Bisnis dan Manajemen, Program Magister Manajemen, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.

Kotler, P dan Keller, 2007. Manajemen Pemasaran, Edisi 12, Jilid 1, PT. Indeks, Jakarta.

Lupiyoadi, Rambat dan Hamdani, 2006, Manajemen Pemasaran Jasa, Penerbit Salemba Empat, Jakarta.

Priyanto, Duwi, 2012. Cara Kilat Belajar Analisis Data dengan SPSS 20, Andi, Yogyakarta.

Sugiyono, 2010. Metode Penelitian Bisnis, Cetakan ke-15, Alfabeta, Bandung.

Sunyoto, Danang, 2013. Teori, Kuisioner & Analisis Data untuk Pemasaran dan Perilaku Konsumen, Caps Publishimg.

Published

05/30/2021

How to Cite

Hairul Anwar, & Pratiwi, E. L. (2021). Pengaruh Dimensi Brand Positioning Dan Dimensi Kualitas Layanan Terhadap Loyalitas Nasabah Melalui Kepuasan Nasabah : Studi Empiris Tentang Penerapan Aplikasi Bank Tabungan Pensiunan Nasional Jenius. Jurnal INTEKNA : Informasi Teknik Dan Niaga, 21(1), 41–47. https://doi.org/10.31961/intekna.v21i1.1159

Most read articles by the same author(s)